Sebutkan macam-macam baja berdasarkan komposisi ideal baja. Jawab : Baja ada 3 macam : 1. Baja karbon rendah (0,10 - 0,30 %) Bentuknya ...
Pertanyaan - Hallo sahabat indonesia teknologi, Artikel yang anda baca saat ini dengan judul Pertanyaan, Artikel ini telah dipersiapkan dengan baik untuk anda baca dan ketahui informasinya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel Pertanyaan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. Selamat membaca.Judul : Pertanyaan, Sebutkan Macam-Macam Baja Berdasarkan Komposisi Ideal Baja
link : Pertanyaan, Sebutkan Macam-Macam Baja Berdasarkan Komposisi Ideal Baja
Pertanyaan
Sebutkan macam-macam baja berdasarkan komposisi ideal baja.
Baja ada 3 macam :
1. Baja karbon rendah (0,10 - 0,30 %)
Bentuknya seperti pelat atau batangan.
2. Baja karbon sedang (0,30 s/d 0,60)
Untuk perkakas, baut atau poros engkol, roda gigi, pegas.
3. Baja karbon tinggi (0,70 s/d 1,5)
Untuk alat-alat konstruksi yang berhubungan panas tinggi.
ex : palu, landasan, pahat, gergaji, mata bor.
Ada bahan tambahan lain dalam pembuatan baja, seperti :
mangan (Mn), Silisium (Si), Fosfor (P), Belerang (S) dan lain-lain.
Fungsinya adalah untuk membuat baja mempunyai sifat yang sama seperti bahan tambahannya. Bisa untuk memperhalus, memperkuat, meningkatkan titik didih, mengkilapkan dan lain-lain.
Terimakasih pertanyaan dari M. Ibrahim